Ini contoh teks berjalan. Isi dengan tulisan yang menampilkan suatu ciri atau kegiatan penting di desa anda.

Artikel

MEMPERINGATI HUT KEMERDEKAAN RI KE 79 DESA KEMADU

07 Agustus 2024 11:02:23  nuningnur admin SID Kemadu   198 Kali Dibaca  Berita Desa

Berita Desa Kemadu

Rangkaian acara untuk memperingati HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke 79 di Desa Kemadu.

Jadwal sebagai berikut:

1. Voli putri

Rabu, 07 Agustus 2024 sampai dengan Senin, 12 Agustus 2024

2. Voli putra

Selasa, 13 Agustus 2024 sampai dengan Senin, 19 Agustus 2024

3. Sepak bola dewasa

Selasa, 20 Agustus 2024 sampai dengan Senin, 26 Agustus 2024

4. Lomba balap kelereng, balap balon, memasukkan paku, balap sarung,joget balon, estafet air

Minggu, 25 Agustus 2024

5. Sepak bola U12

Selasa, 27 Agustus 2024 sampai dengan Jum,at 30 Agustus 2024

6. Pentas seni

Jum'at, 30 Agustus 2024

7. Karnaval Kemerdekaan dan pembagian door prize

Minggu, 1 September 2024

Jangan lewatkan momen ini, mari bersama kita kibarkan semangat persatuan dan kesatuan untuk Indonesia maju.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Peta Desa

Aparatur Desa

Sinergi Program

Agenda

Belum ada agenda

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:223
    Kemarin:472
    Total Pengunjung:251.917
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:192.168.36.253
    Browser:Mozilla 5.0

Arsip Artikel

25 Januari 2020 | 12.420 Kali
Pemerintah Desa Kemadu
30 Juli 2013 | 12.159 Kali
Profil Desa
15 Januari 2020 | 12.080 Kali
RT RW
17 Desember 2019 | 12.080 Kali
Visi dan Misi
01 Mei 2014 | 12.079 Kali
Karang Taruna
13 Januari 2020 | 11.952 Kali
BPD (Badan Permusyawaratan Desa)
30 Juli 2013 | 11.874 Kali
Lembaga Kemasyarakatan
22 April 2014 | 900 Kali
Pengaduan
23 April 2024 | 294 Kali
Survey pemantapan ulang TMMD
05 Juni 2021 | 811 Kali
WORO-WORO DAN GIAT OPERASI YUSTISI
30 Juli 2013 | 1.246 Kali
Kontak Kami
23 September 2024 | 122 Kali
PENYUSUNAN RKPDes TAHUN 2025 DESA KEMADU
18 Juli 2024 | 181 Kali
PEMBAGIAN DANA SOSIAL UPK-BKAD SULANG
11 Juni 2021 | 1.138 Kali
PENYEMPROTAN MASSAL DESINFEKTAN